20:00 . Direncanakan Jadi Lokasi Sekolah Rakyat Gedung Pusdiklat Bojonegoro Masih Difungsikan BKPP   |   19:00 . Sidak Tim Gabungan Pemkab Bojonegoro di Sumberrejo, Pastikan Stok Pupuk Aman   |   14:00 . Pemdes di Bojonegoro Diminta Transparan Soal Data Kemiskinan ke Warganya   |   12:00 . Empat Pengoplos Uang Palsu di Bojonegoro Diringkus Polisi   |   11:00 . Selama Sepekan, Diduga Elpiji 3 Kg di Bojonegoro Langka   |   07:00 . Masyarakat Rayakan Belanja Makin Mudah Lewat New Pasar.id, Pembayaran Praktis   |   17:00 . Jatah Anggaran Perdin Anggota DPRD Bojonegoro Dikepras Rp22 Milyar   |   12:00 . Rakerwil AMSI Jatim 2025, Inovasi Bisnis Media dan Keamanan Serangan Siber   |   22:00 . PEPC Angkat Bicara Soal Tender dan Pelibatan Vendor Lokal Bojonegoro   |   21:00 . Rotasi Jabatan Kepala Kemenag Bojonegoro, Amanulloh Gantikan Abdul Wahid   |   20:00 . Kontraktor Lokal Bojonegoro Blokade Jalan Menuju PEPC JTB   |   19:00 . Jika CJH Meninggal, PHU Kemenag : Diwakilkan Atau Penarikan   |   18:00 . Menjaga Sawah, Menjaga Negeri: Peran Babinsa Bubulan Mendorong Ketahanan Pangan   |   17:00 . Pedagang Sebut Pencuri Kerap Beraksi saat CFD di Alun-alun Bojonegoro   |   16:00 . Aplikasi Stroberi Kasir BRI, Permudah Pedagang Proses Pembukuan   |  
Fri, 25 April 2025
Jl. Desa Sambiroto, Kec. Kapas, Kabupaten Bojonegoro, Email: blokbojonegoro@gmail.com

Pelaksanaan PTM Terbatas SMA-SMK di Bojonegoro Dinilai Lancar

blokbojonegoro.com | Wednesday, 22 September 2021 21:00

Pelaksanaan PTM Terbatas SMA-SMK di Bojonegoro Dinilai Lancar

Reporter: Lizza Arnofia

blokBojonegoro.com - Pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas tingkat SMA/SMK di Kabupaten Bojonegoro, sejak akhir Agustus 2021 terus dipantau dengan ketat. Sejumlah sekolah telah melaksanakan protokol kesehatan pencegahan Covid-19.

Dari ratusan sekolah SMA/SMK di Kabupaten Bojonegoro di bawah Cabang Dinas Pendidikan (Cabdindik) Bojonegoro dan Tuban dinilai siap melaksanakan PTM terbatas. "PTM SMA/SMK mengikuti regulasi dari Kemendikbud dan tindaklanjuti Gubernur Jawa Timur, melalui nota dinas dari Dinas Pendidikan Provinsi," tegas Kasi SMA/SMK Cabdindik Bojonegoro Tuban, Lena.

Terkait pelaksanaan PTM sendiri, telah dimulai sejak 30 Agustus 2021 dan langsung dilakukan tindaklanjut ke sekolah. "100 persen siap melaksanakan PTM dengan jumlah 50 persen," ucapnya.

Di antaranya, dengan menerapkan protokol kesehatan (Prokes) yang mana sekolah harus memiliki gugus tugas Covid-19 dan melibatkan guru serta petugas kesehatan. "Kuesioner yang harus diisi orang tua siswa terkait kesediaan melakukan PTM. Ketersediaan alat kesehatan seperti tempat cuci tangan dan penyemprotan secara berkala di sekolah," imbuh Lena.

Untuk menunjang PTM terbatas di tingkat SMA/SMK. Hingga kini vaksinasi sudah berjalan 56 persen dan mendapatkan dukungan penuh dari Pemkab Bojonegoro serta Dinas Kesehatan Setempat

"Hingga saat ini masih berlangsung, awal uji coba PTM sudah menjadi kewajiban sekolah melaksanakan Prokes. Dengan pembiasaan tentunya bisa berjalan dengan lancar," pungkasnya. [liz/lis]

 

 

Tag : PTM, SMK, SMA, terbatas, lancar



* Ingin Beli / Transaksi, Klik di Bawah Ini

Logo WA Logo Telp Logo Blokbeli

Loading...

PEDOMAN KOMENTAR

Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Gunakanlah bahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.




blokBojonegoro TV

Redaksi

Suara Pembaca & Citizen Jurnalism

  • Monday, 21 April 2025 15:00

    Semarak Kartini Meriahkan Desa Tejo

    Semarak Kartini Meriahkan Desa Tejo Dalam rangka memperingati Hari Kartini, seluruh lembaga pendidikan yang ada di Desa Tejo, Kecamatan Kanor Kabupaten Bojonegoro, menggelar kegiatan Semarak Kartini yang berlangsung meriah dan penuh semangat, Senin pagi (21/4/2025)...

    read more

Lowongan Kerja & Iklan Hemat