13:00 . Perluas Dukungan Lingkungan Akademik, Hulu Migas Hadir di Pameran SINOX-01   |   22:00 . Survei ARCI: Elektabilitas Wahono-Nurul 75,5%, Teguh-Farida 19,6%   |   21:00 . Tingkatkan Derajat Kesehatan Pekerja Lewat Program Atraktif, Pertamina EP Cepu Catatkan Rekor Muri   |   20:00 . Gebyar Milenial dan Gen Z Bojonegoro Berlangsung Meriah   |   18:00 . Tim Pemenangan Teguh-Farida Akui Tak Tahu Kampanye ‘Bojonegoro Klunting’ di Kepohbaru   |   16:00 . Kampanye Hari Terakhir Pilbup Bojonegoro Berujung Ricuh, Warga Saling Lempar Batu   |   15:00 . 22 TPS di Sekar Bojonegoro Sulit Dijangkau, Ada yang Gegara Jembatan Putus   |   12:00 . Peringati Hari Penyakit Paru Obstruktif Kronis, Dinkes Bojonegoro Ajak Warga Jaga Kesehatan Paru   |   23:00 . Ribuan Warga Bojonegoro Mlaku Bareng Khofifah-Emil dan Wahono-Nurul   |   19:00 . Diduga Tak Netral, PMII Bojonegoro Minta Ketua Bawaslu Mundur   |   17:00 . Beredar Foto Ketua Bawaslu Bojonegoro Berkaos PDI-P, Benarkah?   |   16:00 . Kembangkan Potensi, PEP Sukowati Gelar Pelatihan Pengolahan Herbal   |   15:00 . 5 Tersangka Korupsi Mobil Siaga Bojonegoro Segera Disidang   |   06:00 . Gelar Muskab, Setyawan Mubayinan Kembali Terpilih Jadi Ketua Pengkab TI Bojonegoro   |   21:00 . Muhammadiyah Bojonegoro Serukan Pilih Cabup yang Bersedia Dengar Suara Rakyat   |  
Sun, 24 November 2024
Jl. Desa Sambiroto, Kec. Kapas, Kabupaten Bojonegoro, Email: blokbojonegoro@gmail.com

Hima PBI UNUGIRI, Kupas Tuntas Cara Berbicara di Depan Umum

blokbojonegoro.com | Thursday, 31 March 2022 22:00

Hima PBI UNUGIRI, Kupas Tuntas Cara Berbicara di Depan Umum

Pengirim: Aminatus Zuhriyah

blokBojonegoro.com - Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris (Hima PBI) Universitas Nahdlotul Ulama Sunan Giri (UNUGIRI) mengadakan acara webinar dengan tema “Break Your Silence Show Your Speaking” yang dilaksanakan secara live melalui platfrom Zoom Meeting dan channel Youtube UNUGIRI TV.

Webinar Online yang diikut Mahasiswa PBI UNUGIRI ini, dibawakan oleh Nikmatuz Zuhriyah, selaku moderator dan dibuka langsung oleh Dekan FKIP, Ibu Astrid Chandra Sari M.Pd.

Ketua Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris, Iin Widya Lestasi M.Pd. mengatakan bahwa public speaking sangat penting dikalangan mahasiswa dosen terutama pada era revolusi industry 5.0 ini kita dituntut untuk memiliki kemampuan public speaking yang bagus guna meningkatkan kekmampuan verbal yang baik.

Hal senada juga disampaikan oleh Astid dalam pembukaannya. “Public speaking memang suatu kemmapuan mutlak yang harus dimiliki oleh mahasiswa, karena kedepannya skill ini sangat dibutuhkan dalam dunia pekerjaan,“ terangnya.

Astrid berharap semoga kitab bisa mengambil ilmu dalam acara ini, dan memaksimalkan kemampuan public speaking yang kita miliki dengan sebaik mungkin.

Webinar kali ini, PBI mengundang dua pembicara luar biasa yakni Aprila Susanti, M.Pd. Dosen PBI UNUGIRI dan Tuti Alawiyah S., S. Pd.(Kak Ossa) seorang News Presenter TV.

Dalam penyampainnya, April memberikan tips dan trik public speaking yang baik bisa dimulai dengan latihan presentasi yang baik pula, titik tumpunya berada dalam penjelasan dan penyampaian pendapat, jangan berpacu pada membaca.

“Cara terbaik untuk menghilangkan nerveous dan tremor saat berbicara adalah dengan terus berlatih dan mengasah kemampuan,” tambahnya.

Hal senada juga dibenarkan oleh Kak Ossa “Seorang yang ingin menjadi presenter ternama haru terus berlatih dan berlatih serta jangan lupa mempunyai guru dalam public speaking,” tuturnya.

Menurut Kak Ossa, acara webinar ini jangan sampai dilewatkan oleh Mahasiswa karena hal ini sangat penting dalam pengembangan diri dan wawasan mengenai public speaking di era revolusi industri 5.0 sekarang. Dimana menuntut kita untuk memiliki kecakapan dalam berbicara, penguasaan teknologi, dan daya kreativitas yang tinggi.

“Acara ini juga dilaksanakan untuk sebagai salah satu upaya meningkatkan eksistensi HIMA PBI UNUGIRI kepada Mahasiswa sebagai upaya dalam meningkatkan kegiatan edukasi terkait bidang Public Speaking kepada masyarakat luas,” tutur Kak Ossa.

*Penulis adalah anggota Lembaga Informasi dan Pengembangan Kampus (LIPK) Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Sunan Giri Bojonegoro.

Tag : public, speaking, unugiri, bojonegoro, pbi



* Ingin Beli / Transaksi, Klik di Bawah Ini

Logo WA Logo Telp Logo Blokbeli

Loading...

PEDOMAN KOMENTAR

Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Gunakanlah bahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.




blokBojonegoro TV

Redaksi

Suara Pembaca & Citizen Jurnalism

Lowongan Kerja & Iklan Hemat